Cara Memasukkan Kode HTML di Posting Blog

Cara Memasukkan Kode HTML di Posting Blog: Parse Dulu!

Jika kita menulis artikel tips blogging, terutama ketika berbagi kode HTML/Javascript, maka kita harus memasukkan atau menyertakan kode tersebut di postingan.


Cara Memasukkan Kode HTML di Posting Blog




BAGAIMANA CARANYA?

Kebanyakan template dengan mudah memasukkan kode HTML dalam postingan blog. Namun, jika memasukkan kode HTML/Javascript dalam tulisan, kodenya harus di-Parse dulu di HTML Parser.

Hasil parser, hasil mengubah kode HTML menjadi kode yang dapat dibaca pada artikel, baru sang kodok... eh, sang kode muncul!


Kode HTML/JS dalam postingan sebaiknya "dibungkus" sehingga tampil beda dengan teks lainnya.



Kodenya:

<div style="background-color: #080705; border: 1px #dedede double; font: courier; height: 60px; overflow: auto; padding: 50px; text-align: left; width: auto;">
Kode Script Anda Disini
</div>

Copas kode tersebut di mode "HTML" saat menulis postingan. Lalu klik "Compose", dan masukkan kode HTML hasil Parsing.

Hasilnya:
Kode Script Anda Di Sini